Thursday, October 1, 2015

[FOTO] StudioKCA membuat Desain Komet bercahaya baja untuk NASA

Thursday, October 1, 2015 Unknown
replika komet studiokca
foto : studioKCA
Beberapa bulan yang lalu Festival Ilmu Pengetahuan Dunia, Lab NASA dan ESA meminta studioKCA untuk membuat sebuah replika komet. Pembuatan replika itu untuk merayakan misi Rosseta yang akan mendaratkan pesawat di Luar Angkasa. 

Komet yang jauhnya hampir 600 juta kilometer dari Bumi ini akan dibuatkan replika komet yang mengonsep skala 1 : 1000 mulai dari inti komet dan ion komet. Nantinya replika tersebut akan akan mulai memanas di bawah sinar matahari dan akan meledak terpisah sebagai mana komet yang jatuh dibumi.

Jason, Lesley dan tim dari studioKCA membangun replika komet tersebut dari 67 plat baja yang dilipat dan beberapa logam hitam yang dibuat kawah pada permukaan replika komet tersebut. Selain itu dipasang juga 600 watt lampu LED yang akan mengeluarkan cahaya nantinya.

Berikut beberapa foto yang Aslinik! dapat di designboom . . .

replika komet studiokca


replika komet studiokca

replika komet studiokca


replika komet studiokca
Sebelumnya
« Prev Post
Selanjutnya
Next Post »

No comments:

 
Copyright © 2015 Aslinik!
Design by FBTemplates | BTT